Produk Hair care merupakan salah satu produk terlaris di pasaran saat ini, banyak customer kami mempercayakan usaha produknya kepada PT GIFI, karena dengan di dukung oleh Tim ahli dibidangnya, kami memproduksi produk hair care sesuai standar produksi kosmetik tertinggi dan terakreditasi dengan persyaratan sertifikat industri (CPKB, BPOM, HALAL). Kami juga memiliki berbagai macam produk Hair care yang siap memenuhi kebutuhan usaha Anda.
- Shampoo
- Hair Mist
- Hair Tonic
- Hair Conditioner
- Hair Mask